Kamis, 25 September 2014

Membuat Bentuk Jam Pasir | JAVA


Selamat Malam , Sahabat Blogger.
Udah baca kegiatan PKL saya kan ? yang belum silahkan baca dulu. hehe >>  PKL si Jamal Ganteng. Hehe. Nah, di PKL saya tadi saya mengerjakan algoritma "Membuat Bentuk Jam Pasir". Dan di post ini saya akan share cara membuatnya. Oh, iya .. udah tau jam pasir kan ? yang belum tau,, ini saya kasih contoh gambarnya :

Nah, udah tau kan? jadi kali ini saya akan membuat bentuk jam pasir seperti diatas menggunakan JAVA saja ya. hehe , seperti ini contoh outputnya.


Langsung saja ini tutorialnya. 
1. Seperti biasa buka Notepad / Sejenisnya kemudian isikan dengan code seperti gambar di bawah ini.


 

maaf, mulai hari ini mungkin saya akan share menggunakan gambar saja. Karena banyak COPAS-er yang mengCOPAS tanpa mencantumkan sumbernya. 


2. Seperti kemarin, kita simpan file nya di F:\ dengan nama jam_pasir.java. << ingat ! di simpan di mana aja boleh, yang penting mudah untuk di jalanjan dari CMD.

3. Setelah itu kita buka CMD (Command Prompt) ketikkan " F: " << untuk change directory ke F:\, Tanpa tanda kutip lho ya.

4. Lakukan compile terhadap file java tadi dengan cara ketikkan>> "javac jam_pasir.java"
5. Kemudian tinggal kita jalankan file java nya dengan cara ketikkan >>  "java jam_pasir"


seperti ini tampilan awalnya


Kemudian kita isikan sebuah karakter untuk membentuk jam pasirnya. Saya contohkan karakter "x" kemudian tekan enter, dan kemudian akan muncul tampilan seperti ini. 


Kemudian kita isikan sebuah nilai untuk membentuk panjang jam pasir nya. say contohkan angka 5. kemudian enter. dan beginilah hasilnya.

taraaa,.. jadi kan ?


kemudian kita coba dengan karakter dan angka yang lain.
oke, selesai.



Gimana ? Bisa kan ? hehe, 
Mungkin itu saja tutorial "Membuat Bentuk Jam Pasir menggunakan JAVA". Maaf kalo masih banyak kekurangan. Kalau ada pertanyaan silahkan mengajukan pertanyaan di bagian komentar. Atau kalau ada yang mau memberi kritik/saran bisa langsung di tuliskan di bagian komentar juga. Kritik dan Saran dari Sahabat akan membantu dalam perkembangan blog ini nantinya.



Terima Kasih Sudah mengunjungi blog ini.

1 komentar: